Penggemar Pizza Wajib Mencicipi 11 Jenis Pizza Unik di Tempat Ini
Pizza Italia umumnya diberi olesan saus tomat, diberi topping irisan tomat, daging olahan dan keju. Tetapi di Lobby Lounge Hotel ini juga menyajikan Pizza unik khas Asia dan Indonesia. Mau pizza rendang atau bebek Peking? Semuanya ada!
0 Response to "Penggemar Pizza Wajib Mencicipi 11 Jenis Pizza Unik di Tempat Ini"
Post a Comment