Ingin Telur Berwarna Merah Alami dan Wangi? Rebus Saja dengan Angkak dan Daun Salam!
Telur paskah rebus yang biasa Anda nikmati setelah ibadah mungkin hanya direbus dengan air dan garam. Terkadang, masih ada juga bau amis yang tertinggal. Padahal, ada cara yang mudah membuat telur-telur ini terasa lebih gurih harum dengan warna cantik.
0 Response to "Ingin Telur Berwarna Merah Alami dan Wangi? Rebus Saja dengan Angkak dan Daun Salam!"
Post a Comment